DIGITAL LIBRARY



JUDUL:MEKANISME PERMOHONAN FASILITAS PAJAK PENGHASILAN BERUPA PENETAPAN DAERAH TERTENTU (STUDI KASUS PADA KANTOR WILAYAH DJP KALIMANTAN SELATAN DAN TENGAH)
PENGARANG:MUHAMMAD AZHARI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2020-07-24


ABSTRAK

Kata Kunci : Penetapan, Tahapan, Daerah Tertentu

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Mekanisme Permohonan Fasilitas Pajak Penghasilan Berupa Penetapan Daerah Tertentu Pada Kantor Wilayah DJP Kalimantan Selatan dan Tengah. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan: kualitatif  melalui dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa dalam proses permohonan Penetapan Daerah Tertentu diawali dengan tahapan permohonan dilanjutkan dengan tahapan penelitian kemudian dilanjutkan tahapan pemeriksaan dan diakhiri dengan tahapan keputusan. Setelah disetujuinya permohonan Wajib Pajak untuk memperoleh Penetapan Daerah Tertentu, maka akan dilakukan monitoring oleh Kantor;Wilayah_DJP_Kalimantan Selatan dan_Tengah dan KPP; tempat Wajib pajak terdaftar.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI