DIGITAL LIBRARY



JUDUL:MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA EKSPRESIF ANAK DALAM BERBICARA DENGAN KALIMAT YANG SEDERHANA MENGGUNAKAN KOMBINASI METODE TANYA JAWAB DENGAN BERCAKAP CAKAP DAN UNJUK KERJA PADA ANAK KELOMPOK BERMAIN HARAPAN KITA MARTAPURA TIMUR
PENGARANG:HIKMATURRIDHA
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2020-10-11


 

Abstract: This research is based on the low of Childerns Language Skills for lock of Example for Experience. This Research aims to determine teacher activity, children's activities and the results of developing expressive language skills of children in speaking with simple sentences using a combination of question and answer methods with conversational and performance in children in  Harapan Kita Play Group in East Martapura District. This study uses a qualitative approach to the Classroom Action Research (PTK), which is carried out four times. The results showed that the teacher's activities reached very good criteria, the children's activities reached active criteria, and the classical completeness of children's development outcomes at the end of the meeting reached 100%. It can be concluded that the combination of question and answer method with conversation and performance can develop children's expressive language skills in speaking with simple sentences children in Harapan Kita Play Group in East Martapura District and the hypothesis can be accepted.

 

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas guru, aktitas anak dan hasil pengembangan kemampuan bahasa ekspresif anak dalam berbicara dengan kalimat yang sederhana menggunakan kombinasi metode tanya jawab dengan bercakap cakap dan unjuk kerja pada anak Kelompok Bermain Harapan Kita Kecamatan Martapura Timur. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yang dilaksanakan empat kali pertemuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas guru mencapaikriteria sangat baik, aktivitas anak mencapai kriteria aktif, dan ketuntasan klasikal hasil pengembangan anak pada akhir pertemuan mencapai 100%. Dapat disimpulkan bahwa kombinasi metode tanya jawab dengan bercakap cakap dan unjuk kerja dapat mengembangkan kemampuan bahasa ekspresif anak dalam berbicara dengan kalimat yang sederhana pada anak  Kelompok Bermain Harapan Kita Kecamatan Martapura Timur dan hipotesis dapat diterima.

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI