DIGITAL LIBRARY



JUDUL:LITERATUR REVIEW: STRATEGI PROGRAM PENCEGAHAN STUNTING PADA ANAK
PENGARANG:ANUGRAH WIDIA PRATIWI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2020-12-10


Gizi stunting atau yang biasa disebut balita pendek menjadi salah satu masalah gizi yang krusial, terutama sering terjadi negara-negara miskin dan berkembang. Stunting menjadi salah satu faktor kegagalan pada tumbuh kembang anak dan menyebabkan gangguan pertumbuhan linear pada balita akibat dari akumulasi ketidak cukupan nutrisi yang berlangsung lama. Angka  stunting secara global pada tahun 2000 yaitu 32,6%. Dibandingkan dengan angka stunting pada tahun 2017, terdapat sekitar 150,8 juta atau 22,2% balita yang mengalami stunting. Dari data tersebut dapat di akumulasikan bahwa setengah balita yang mengalami stunting sebanyak 83,6 juta balita  dengan presentase 55% berasal dari asia dan 39% berasal dari Afrika. Tujuan dari penulisan literatur review ini yaitu untuk melakukan telaah literatur terkait strategi program pencegahan stunting pada anak. Desain penelittian yang digunakan pada penelitian ini yaitu penelitian kepustakaan atau kajian literatur (literatur review). Jurnal yang di review adalah jurnal yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi dari tahun 2010-2020.

Kata- kata kunci: pencegahan, stunting

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI