DIGITAL LIBRARY



JUDUL:PENGARUH PRODUKSI KELAPA SAWIT DAN NILAI EKSPOR MINYAK KELAPA SAWIT TERHADAP PDRB SEKTOR PERTANIAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
PENGARANG:NURAISYAH MUGHNIYATI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2021-08-07


Nuraisyah Mughniyati (2021) Pengaruh Produksi Kelapa Sawit Dan Nilai Ekspor Minyak Kelapa Sawit Terhadap PDRB Sektor Pertanian Provinsi Kalimantan Selatan. Pembimbing: Chairul Sa'roni, SE, M.Si

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari produksi kelapa sawit dan nilai ekspor minyak kelapa sawit (crude palm oil) terhadap PDRB Provinsi Kalimantan Selatan sektor pertanian. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan program eviews9 (tahun 2004 - 2018).

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa produksi kelapa sawit dan nilai ekspor minyak kelapa sawit (crude palm oil) di Provinsi Kalimantan Selatan secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB sektor pertanian Provinsi Kalimantan Selatan.

Kata Kunci : PDRB Sektor Pertanian, Produksi, Nilai Ekspor

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI