DIGITAL LIBRARY



JUDUL:PENGARUH FRAKSI VOLUME TERHADAP KUAT TEKAN DAN LENTUR KOMPOSIT BERPENGUAT SERAT TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT (TKKS) BERMATRIK POLYESTER
PENGARANG:TOHAR HIDAYAT
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2021-08-13


 

Material kompositmerupakan material yang banyak digunakan karena memilikibanyak keunggulan. Keunggulan material komposit adalah karena bahan bakunyamudah didapat, tahan lama, mudah dirancang, dapat didaur ulang, tahan korosi,daya tahan tinggi, dapat menyerap panas serta ekonomis. Penggunaan serat alamsebagai penguat komposit juga banyak diteliti. Misalnya serat purun tikus, nanas,sabut kelapa, dan lain-lain. Saat ini, industri kelapa sawit merupakan salah satuindustri yang berkembang di Indonesia, sehingga timbulan sampah yang semakinmeningkat. Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) merupakan salah satu produkindustri kelapa sawit yang sering menjadi limbah, selain pelepah kelapa sawit,bungkil kelapa sawit, lumpur kelapa sawit (sludge) dan ijuk yang setiap tahunnyamenghasilkan ± 23,3 ton limbah kelapa sawit. Pemanfaatan tandan kosong kelapasawit untuk produk teknologi yang bermanfaat masih sangat terbatas, biasanyatandan kosong kelapa sawit diolah menjadi pupuk untuk kelapa sawit itu sendiri,terkadanghanyadigunakan sebagai pavingblok.

Kata Kunci:Komposit,SeratKelapa,KuatTekan,Kuat Lentur.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI