DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Pengaruh Peranan Audit Internal Terhadap Penerapan Good Corporate Governance Pada PT PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Tahun 2017
PENGARANG:AZALIA ANDINA SUKMADEWI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2021-09-21


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh peranan audit internal terhadap penerapan good corporate governance pada PT Pelabuhan Indonesia III (Persero).

Responden penelitian adalah 33 auditor internal PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) yang digunakan dalam pengolahan data. Metode penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda untuk analisis data, sedangkan pengujian hipotesis yang diusulkan dengan menerapkan uji t dan uji F dengan bantuan software SPSS statistics 17.

Hasil dari penelitian ini menyimpulkan untuk faktor kompetensi auditor internal dan independensi auditor internal berpengaruh signifikan terhadap peranan audit internal dalam penerapan good corporate governance.

Kata Kunci : audit internal, kompetensi auditor internal, independensi auditor internal, good corporate governance.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI