DIGITAL LIBRARY



JUDUL:PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRESS KERJA TERHADAP BURNOUT PADA TENAGA MEDIS DI RSUD ANSARI SALEH SELAMA PANDEMI COVID-19
PENGARANG:RAMADHAN BANYU BIRU
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2022-03-01


PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRESS KERJA TERHADAP BURNOUT PADA TENAGA MEDIS DI RSUD ANSARI SALEH SELAMA PANDEMI COVID-19 Ramadhan Banyu Biru, Dahniar SE, M.Si Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat, Banjarmasin Email: rmdhnbanyuu92@gmail.com ABSTRAK Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis : (1) Pengaruh Beban Kerja dan Stress Kerja terhadap Burnout Tenaga Medis di RSUD Ansari Saleh selama pandemi Covid-19 (2) Pengaruh Beban Kerja terhadap Burnout Tenaga Medis di RSUD Ansari Saleh selama pandemi Covid-19 (3) Pengaruh Stress Kerja terhadap Burnout Tenaga Medis di RSUD Ansari Saleh selama pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian explanatory research. Responden penelitian ini adalah 45 tenaga medis RSUD Ansari Saleh. Teknik pengambilan sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner. Teknik Analisis Data menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda dengan bantuan aplikasi software SPSS versi 25. Hasil penelitian Uji F menunjukan bahwa Beban Kerja dan Stress Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Burnout. Hasil Uji t variabel Beban Kerja berpengaruh Positif dan signifikan terhadap Burnout. Sedangkan Uji t variabel Stress Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Burnout. Kata Kunci : Beban Kerja, Stress Kerja, Burnout ABSTRACT The purpose of this research is to determine and analyze : (1) the influence of Workload and Work Stress on Burnout medical personnel at RSUD Ansari Saleh during the Covid-19 pandemic.(2) the influence of Workload on Burnout medical personnel at RSUD Ansari Saleh during the Covid-19 pandemic. (3) ) the influence of Work Stress on Burnout medical personnel at RSUD Ansari Saleh during the Covid-19 pandemic. The research uses explanatory research. The responden of this study were 45 medical personnel of RSUD Ansari Saleh. The sampling technique used is purposive sampling. Data collection techniques with questionnaires. The data analysis technique uses Multiple Linear Regression Analysis with the help of SPSS 25 application software. The results of the F test showed that Workload and Work Stress had a positive and significant effect on Burnout. The results of the t – test of the Workload have a positive and significant effect on Burnout. While the t – test of the Stress Kerja variable has a positive and significant effect on Burnout Keywords: Workload, Work Stress, Burnout 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI