DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Pengaruh Bantuan Raskin, PDRB dan Belanja Daerah terhadap Jumlah Penduduk Miskin di Kabupaten Se- Benua Enam
PENGARANG:Sinta Nur Salsabila
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2022-09-20


ABSTRAK  

Sinta Nur Salsabila (2022). Pengaruh Bantuan Raskin, PDRB dan Belanja DaerahTerhadap Jumlah Penduduk Miskin di Kabupaten Se-Benua Enam. Pembimbing :AhmadYunani.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Bantuan Raskin, PDRB danBelanja Daerah terhadap Jumlah Penduduk Miskin di Kabupaten Se-Benua EnamdanmengetahuifaktorapayangdominanmempengaruhiJumlahPendudukMiskin di Kabupaten Se-Benua Enam. Teknik pengumpulan data dalam penelitianinimenggunakanTeknikDokumentasi.Datayangdigunakanadalahdatasekunderdenganteknikanalisisregresidatapanel.Hasilpenelitianinimenunjukkan bahwa secara simultan Bantuan Raskin, PDRB dan Belanja DaerahberpengaruhsignifikanterhadapJumlahPendudukMiskindiKabupatenSe-Benua Enam dan Bantuan Raskin sebagai faktor dominan mempengaruhi JumlahPendudukMiskindiKabupaten Se-BenuaEnam.

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI