DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Santun Siswa Berbasis Google Form di SMAN 1 Gambut
PENGARANG:MARIATUL QIBTIAH
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2023-01-24


Kata Kunci :InstrumenPenilaian,Sikap Santun

 

  Penelitianinibertujuanuntuk(1)mengembangkaninstrumenpenilaiansikap santun(2) mengetahui validitas, reliabilitas dan kelayakan instrumenpenilaiansikap santun padaSiswaSMA Negeri 1Gambut.

Penelitianinimerupakanpenelitiandanpengembangan(ResearchandDevelopment)denganmodelpengembangandariBrogdanGelldengantahapan-tahapan, 1) analisis potensi dan masalah, 2) pengumpulan data, 3) desainproduk, 4) validasi produk, 5) revisi, 6) uji coba produk skala kecil, 7) revisiproduk, 8) uji coba skala besar, dan 9) revisi produk akhir. Uji coba produkdilakukan melalui dua tahap, yaitu uji coba terbatas dan uji coba secara luas. Datadiperoleh dengan teknik angket. pengolahan data menggunakan program SPSSversi23.Datayangtelahdiperoleh dianalisissecaradeskriptifkuantitatif.

Hasil penelitian adalah: (1) pada uji coba terbatas dari 30 item instrumen,menghasilkan 18 item instrumen valid dan 12 item instrumen tidak valid, dari 18item tersebut dilanjutkan ujiskala besar dengan jumlah responden 200 orangsemua instrumen dinyatakan valid. (2) Hasil uji reliabilitas instrumen adalah 0,898(memilikitingkatreliabilitasyangtinggi).(3)Dari30instrumen,18itemdinyatakan layak digunakan untuk menilai sikap santun siswa di SMAN 1 Gambut.

Dari hasil penelitian ini disarankan agar guru dalam melakukan penilaiansikap santu siswa dapat menggunakan alat atau pedoman penilaian yangsudahteruji kelayakannya.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI