DIGITAL LIBRARY



JUDUL:MEKANISME PEMOTONGAN DAN PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PPh PASAL 21 GAJI KARYAWAN TETAP PADA CV SURYA TEKNIK GEMILANG BANJARMASIN
PENGARANG:AYU TRI ASTANTI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2023-08-16


ABSTRAK

Pasal 21 PPh adalah pengeluaran wajib yang harus dibayarkan kepada setiap warga negara yang berhubungan dengan pekerjaan yang dilakukan oleh warga negara tersebut. Observasi ini bertujuan buat menyelidiki dan mengetahui mekanisme dan hambatan pemotongan serta penghitungan pajak penghasilan di CV Surya Teknik Gemilang dan untuk mendapatkan solusi yang sesuai untuk permasalahn yang ditemukan secara internal mengenai proses penghitungan, pemotongan dan pelaporan pajak penghasilan berdasarkan Pasal 21. Teknik kuantitatif digunakan pada penelitian ini dan jenis data yang dipergunakan ialah data sekunder. Teknik menghimpun informasi yang dipergunakan berupa pengolahaan dari kegiatan tanyajawab dengan karyawan.

Penelitian di CV Surya Teknik Gemilang Banjarmasin, khususnya pemotongan dan penghitungan PPh Pasal 21 pribadi, masih ditemukan kesalahan penghitungan dan pemotongan tarif pajak PTKP bagi karyawan tanpa NPWP. Apabila selisih antara total pajak yang kurang dibayar dengan total pajak yang dilaporkan lebih dikit dari total pajak yang wajib dilunasi sebab kesalahan penghitungan PPh Pasal 21.

Kata Kunci: Pajak Penghasilan Pasal 21, Struktur PPh Pasal 21, Perhitungan, Pemotongan, Pelaporan

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI