DIGITAL LIBRARY



JUDUL:WACANA KRITIS TEUN A. VAN DIJK PADA PIDATO JOKOWI DALAM PUNCAK PERWACANA KRITIS TEUN A. VAN DIJK PADA PIDATO JOKOWI DALAM PUNCAK PERINGATAN HUT KE-77 PGRI DAN HARI GURU NASIONAL TAHUN 2022INGATAN HUT KE-77 PGRI DAN HARI GURU NASIONAL TAHUN 2022
PENGARANG:INDAH PERMATA SARI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2023-10-23


Indah Permata Sari. 2023.Wacana Kritis Teun A. Van Dijk pada Pidato Jokowi dalam Puncak Peringatan Hut Ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional Tahun 2022. Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni. FKIP. Universitas Lambung Mangkurat, Banjarmasin. Pembimbing (I) Dr. Mohammad Fatah Yasin, M.Pd.; (II) Dr. Noor Cahaya, M.Pd.

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan struktur teks, kognisi sosial, dan konteks sosial dalam teks pidato Jokowi di Puncak Peringatan Hut Ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional tahun 2022. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini berupa teks pidato Jokowi yang diambil pada tautan setkab pada tahun 2022. Data dalam penelitian ini berupa teks pidato Jokowi. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dengan cara dokumentasi. Dari hasil penelitian seluruh struktur wacana kritis Teun A. Van Dijk terdapat di dalamnya. Seperti struktur struktur mikro yaitu tema/ topik yang. Lalu pada superstruktur yang terbagi menjadi tiga bagian, yaitu pendahuluan, isi, dan penutup, dan pada struktur mikro yaitu semantik, sintaksis, leksikon gaya dan retorika. Selanjutnya pada unsur kognisi sosial, yaitu pengetahuan, opini dan sikap, dan ideologi, dan konteks sosial.

Kata kunci: wacana kritis, Teun A. Van Dijk, Jokowi. 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI