DIGITAL LIBRARY



JUDUL:STATUS MUTU AIR PADA KERAMBA JARING APUNG DI PERAIRAN DESA SUNGAI LANDAS, KECAMATAN MARTAPURA, KABUPATEN BANJAR, PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
PENGARANG:JAHRANI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2024-01-26


Penelitian ini dilakukan di Desa Sungai Landas Kecamatan Karang Intan,Kabupaten Banjar, Provinsi Kalimantan Selatan pada bulan Juli sampai Desember2023dengantujuanyangingindicapaiadalahmenganalisisstatusmutuairperairan desa Sungai Landas yang digunakan untuk aktivitas budidaya kerambajaring apung (KJA). Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Storetpada dua stasiun pengamatan untuk mengetahui data kualitas air dengan bakumutut air yang disesuaikan dengan peruntukannya guna menentukan status mutuair.Empatparameterkualitasairyangdiukurmeliputi,suhu,pH,DOdanamoniak. Hasil yang didapatkan dalam penelitian dengan 2 stasiun yang diamatimenunjukkan bawa perairan di Desa Sungai Landas tercemar ringan. Pengukuranparameter pada stasiun 1 minggu pertama yaitu suhu 31,70oC, pH 6,43, DO 5,30,amoniak 0,49, pada minggu kedua yaitu suhu 28,9oC, pH 6,83, DO 7,00, amoniak0,17. Pengukuran parameter pada stasiun2 minggu pertamayaitu suhu29,4oC,pH 6,64, DO 3,2, amoniak 0,29, sedangkan minggu kedua didapatkan hasil suhu30,1oC,pH 6,82, DO 4,2,amoniak 0,22.

 

Katakunci:StatusMutu,KualitasAirKJA

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI