DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Penggunaan Pendekatan Realistik Untuk Meningkatkan Hasil Matematika Anak Tunagrahita Ringan Kelas IV Di SDN-SN Kelayan Barat 2 Banjarmasin
PENGARANG:Nurul Huda
PENERBIT:FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
TANGGAL:2018-01-11


Kata kunci : Pendekatan Realistik, Hasil Matematika, Anak Tunagrahita


Penelitian ini menggunakan metode
singel subject research (SSR) yang
bertujuan untuk meningkatkan hasil matematika anak tunagrahita ringan.
Penelitian ini dilakukan terhadap anak siswa kelas IV di SDN-SN Kelayan
Barat 2 Banjarmasin, inisial subjek M.R.R, teknik pengambilan data dilakukan
dengan cara menggunakan lembar tes. Hasil belajar matematika subjek dikatakan
meningkat apabila ada perubahan hasil tes pada baseline (A), dan intervensi (B),
penelitian ini dilakukan dalam 2 kondisi masing-masing kondisi ada 4 sesi pada
baseline (A), dan 6 sesi pada intervensi (B).
Berdasarkan hasil penelitian pada sesi baseline (A) subjek
baseline (A),
Intervensi (B), dapat dibandingkan secara jelas kemampuan awal subjek pada
baseline (A) mendapatkan presentase 30%, 40%, 50%, 50%. Setelah dilakukan
intervensi data menunjukan peningkatan adapun presentasenya 60%, 60%, 70%,
80%, 80%, 90%.
Berdasarkan hasil penelitian dapat dilihat pada pembahasan dan dapat
disimpulkan bahwa pendekatn realistik dapat meningkatkan hasil belajar
matematika anak tunagrahita ringan kelas IV di SDN-SN Kelayan Barat 2
Banjarmasin.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI