DIGITAL LIBRARY



JUDUL:MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MUATAN IPS TEMA BENDA-BENDA DI SEKITAR KITA MENGGUNAKAN KOMBINASI MODEL MIND MAPPING, STUDENT FASILITATOR AND EXPAINING DAN TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SDN KUIN UTARA 5 KECAMATAN BANJARMASIN UTARA
PENGARANG:AYU RIZKY KHALIDA
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2019-11-26


 

Khalida.Ayu Rizky 2019. Meningkatkan Hasil Belajar Muatan IPS tema Benda-Benda di Sekitar Kita Menggunakan Kombinasi Model Mind Mapping, Student Fasilitator and Explaining danb Talking Stick Pada Siswa Kelas V SDN Kuin Utara 5 Kecamatan Banjarmasin Utara

 

Kata kunci: Hasil Belajar, Mind Mapping, Student Fasilitator and Explaining dan Talking Stick

 

Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurangnya keterlibatan siswa secara aktif pada saat pembelajaran dan kemampuan siswa dalam menyelesaikan masalah masih kurang sehingga mengakibatkan rendahnya hasil belajar siswa pada kelas V SDN Kuin Utara 5 Banjarmasin pada mata pelajaran IPS. Hal ini disebabkan karena siswa yang cenderung pasif dalam pembelajaran IPS, ini dapat dilihat dari kurangnya perhatian siswa terhadap materi pelajaran, kurang aktif dalam melaksanakan tugas yang diberikan, dan dalam pembelajaran siswa cenderung merasa bosan. Salah satu upaya untuk meningkatkan aktivitas belajar yaitu menggunakan kombinasi model  Mind Mapping, Student Fasilitator and Explaining dan Talking Stick  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas guru, aktivitas siswa, dan untuk meningkatkan hasil belajar siswa.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis Jenis data pada penelitian ini yaitu data kualitatif dan kuantitatif. Data kualitatif diperoleh melalui observasi aktivitas guru dan aktivitas siswa. Sedangkan data kuantitatif diperoleh dari teknik pengukuran berupa tes tertulis secara individu

Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas guru pada pertemuan I dan pertemuan II mencapai kriteria baik, pertemuan III dan pertemuan IV mencapai kriteria sangat baik. Aktivitas siswa pada pertemuan I dan pertemuan II berada pada kriteria kurang aktif, pada pertemuan III mencapai kriteria aktif, dan pada pertemuan IV mencapai kriteria sangat aktif. 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

ABSTRACT

 

Khalida.Ayu Rizky 2019. Improving Learning Outcomes of Social Contents IPS theme of Things Around Us Using a Combination of Mind Mapping Models, Student Facilitators and Explaining and Talking Sticks in Class V Students of SDN Kuin Utara 5, North Banjarmasin District

 

Keywords: Learning Outcomes, Mind Mapping, Student Facilitator and Explaining and Talking Stick

 

The problem in this study is the lack of active student involvement during learning and the ability of students to solve problems is still lacking resulting in low student learning outcomes in class V SDN North Kuin 5 Banjarmasin on social studies subjects. This is due to students who tend to be passive in social studies learning, this can be seen from the lack of student attention to the subject matter, less active in carrying out the tasks assigned, and in learning students tend to feel bored. One effort to improve learning activities is to use a combination of Mind Mapping models, Student Facilitators and Explaining and Talking Sticks. The purpose of this study is to determine teacher activities, student activities, and to improve student learning outcomes. This study uses a qualitative approach to the Classroom Action Research (CAR), which is carried out at four meetings. The results showed that the activities of teachers at meeting I and meeting II reached good criteria, meeting III and meeting IV reached very good criteria. Student activities at meeting I and meeting II were on the less active criteria, at meeting III they reached the active criteria, and at meeting IV they reached the very active criteria

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI