DIGITAL LIBRARY



JUDUL:REHABILITASI SOSIAL PENYALAHGUNAAN NARKOBA UNTUK REMAJA DI BANJARBARU
PENGARANG:DHEA AGHNIA PUTRI MACHFUYANA
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2019-11-27


Rehabilitasi Sosial Penyalahgunaan Narkoba Untuk Remaja Di Banjarbaru adalah suatu lembaga yang bertugas untuk merawat dan menjaga pasien remaja yang menyalahgunakan narkoba agar pulih dari ketergantungannya. Perancangan Rehabilitasi Sosial ini dikarenakan banyaknya remaja yang menggunakan narkoba dan belum adanya fasilitas rehabilitasi khusus untuk remaja. Permasalahan yang diangkat dari laporan ini adalah bagaimana mewujudkan desain rehabilitasi sosial dengan ruang luar dan ruang dalam yang dapat membantu proses penyembuhan. Metode yang digunakan untuk memecahkan permasalahan yang ada adalah dengan menggunakan healing environment. Dari data tersebut maka muncullah konsep healing environment untuk mewujudkan desain ruang luar dan ruang dalam yang dapat membantu dalam penyembuhan. 

Kata kunci: Rehabilitasi Sosial Penyalahgunaan Narkoba, Remaja, Healing Environment 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI