DIGITAL LIBRARY



JUDUL:TINDAKAN REHABILITASI BAGI PELAJAR YANG KETERGANTUNGAN DALAM PEMAKAIAN NARKOTIKA DI KOTA BANJARMASIN
PENGARANG:SITI ANYA MIRSA PUTRI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2019-12-16


Sehubungan dengan diadakannya penelitian ini dengan maksud untuk mengetahui alasan Pelajar yang melakukan rehabilitasi dikarenakan ketergantungan narkotika di Kota Banjarmasin. Serta untuk mengetahui upaya yang dilakukan Staff Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Selatan untuk mengatasi pelajar agar mau menjalani rehabilitasi.Hasil dari penelitian yang diperoleh adalah Pertamasetelah melakukan wawancara dengan beberapa Pelajar yang menjalani rehabilitasi dan Staff Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Selatan ada dua alasan yang berbeda dari Pelajar dan Staff Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Selatan. Kedua, alasan pelajar yang menjalani rehabilitasi bahwa masih banyak yang salah mengartikan bahwa rehabilitasi itu suatu sanksi sosial yaitu berupa di penjara. Dari Staff Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Selatan yang memberikan rehabilitasi banyak pelajar yang tidak mau menjalani rehabilitasi karena menganggap rehabilitasi adalah rehabilitasi itu menjauhkan dari obat-obatan.

Kata Kunci : Rehabilitasi, Pelajar, Ketergantungan Narkotika.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI