DIGITAL LIBRARY



JUDUL:HUBUNGAN KONTROL DIRI DENGAN RISIKO PENYALAHGUNAAN NAPZA PADA REMAJA DI SMAN 3 BANJARBARU
PENGARANG:Noor Hikmah
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2020-01-20


Latar belakang:Masa remaja merupakan masa transisi dengan ciri emosi yang labil dan ingin mencoba hal yang baru sehingga perlunya kontrol diri agar remaja tidak berisiko penyalahgunaan NAPZA.

Tujuan: Untuk mengetahui hubungan kontrol diri dengan risiko penyalahgunaan NAPZA pada remaja.

Metode:Penelitian dengan jenis korelasional  secara cross sectional dengan teknik sampling cluster rendom sampling.Responden berjumlah 292 orang dan instrumen yang digunakan adalah kuesioner

Hasil:Kontrol diri memiliki 5 indikator dan indikator tertinggi adalah kedisiplinan diri. Risiko penyalahgunaan NAPZA memiliki indikator 10 jenis zat terdapat risiko pada rokok, minuman beralkohol dan zat lain (obat batuk). Tidak ada hubungan kontrol diri dengan risiko penyalahgunaan NAPZA

Diskusi:Kontrol diri yang baik membuat remaja mampu mengambil keputusan yang tepat sehingga mengurangi risiko penyalahgunaan NAPZA.

 

Kata kunci:kontrol diri, penyalahguna NAPZA, remaja

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI