DIGITAL LIBRARY



JUDUL:PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILIHAN UMUM PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2019 DI KELURAHAN KELAYAN DALAM KECAMATAN BANJARMASIN SELATAN KOTA BANJARMASIN
PENGARANG:KARINA MURULIE
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2020-02-26


ABSTRAK

 

Karina Murulie D1B115057 : “PartisipasiPolitikMasyarakatdalamPemiliahanUmumPresidendan Wakil PresidenTahun 2019 di KelurahanKelayanDalamKecamatan Banjarmasin Selatan Kota Banjarmasin”. Di bawahbimbinganMahyuni (pembimbing I) danSamahuddin Muharram (pembimbing II).

 

Tujuandaripenelitianiniialahinginmengetahuaibagaimanatingkatpartisipasipolitikmasyarakatdalampemilihanumumpresidendan wakil presidentahun 2019. Kemudiandi deskripsikandandianalisisdariaspekpemberiansuara, diskusipolitik, kegiatankampanye, danpembentukkankelompokkepentingan.

            Untuktercapainyatujuanpenelitian, penelitimenggunakanmetodekuantitatif, untukmengarahkandanmenganalisisalatukur data yang digunakanialah data interval. Skala yang digunakanadalahskalalikert. Variabel yang digunakanadalahpartisipasipolitikmasyarakatdalampemilihanumumpresidendan wakil presiden. Teknikpengumpulan data yang digunakanmelaluipenyebaranangketdanteknikanalisis yang digunakanadalahteknikanalisisparsialdanteknikanalisis total keseluruhan.

            Hasilpenelitian yang dideskripsikandari 24 pertanyaankemudiandihitungsecaraparsialdenganmenghitungsetiapindikator yang terbagidalambeberapapertanyaan, kemudiandigolongkanpada 4 indikator, dimensiberadadalamkelastinggi, denganpresentasemasing-masingdimensiyaitupemberiansuara 75,9%, diskusipolitik 63,3%, kegiatankampanye 53,2%, danpembentukkankelompokkepentingan 82,7%.Secarakeseluruhanadalah 69,8%, artinyajumlahpartisipasipolitikmasyarakatdalampemilihanumumpresidendan wakil presidentahun 2019 di KelurahanKelayanDalamtermasukdalamkategoritinggikarenadapatmenembusjumlahangka 4.190 dalampenghitungan yang sudahdijumlahkandarikeseluruhanindikator.

            Berdasarkanhasilpenelitian, untukmeningkatkanpartisipasipolitikmasyarakatmakadisarankanuntukmelakukansosialisasikepadamasyarakatmengenaipentingnyasuara yang dimilikimasyarakatdalampemilihanumum, sertapentingnyainformasipolitik agar masyarakatbisamemilihberdasarkanrasionaliskebutuhanperindividudandapatikutandildalam proses pengawasanpemilihanumum, danuntuk yang sudahaktifdalampartisipasipolitikdiharapkan agar teruskonsistendanterusberpartisipasidalamkegiatan-kegiatandiskusipolitik.

 

Kata kunci: Partisipasi,Politik, PemilihanUmum, Kampanye

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI