Detail Cantuman Kembali

XML

Desain Agrowisata di Tahura Mandiangin Kabupaten Banjar


DESAIN AGROWISATA DI TAHURA MANDIANGIN KABUPATEN BANJAR

Nadhifa Salsabila

Program Studi S1 Arsitektur, Fakultas Teknik, Universutas Lambung Mangkurat

nadhifasalsabl@gmail.com

ABSTRAK

Pariwisata alternatif merupakan pariwisata yang mengedepankan alam, budaya, keunikan atau
karakteristik lokal yang ada di sebuah daerah. Pariwisata alternatif merupakan tujuan bagi
wisatawan yang mencari ketenangan dan melepaskan kejenuhan dengan aktivitas perkotaan karena
menginginkan suasana yang berbeda dari rutinitas sehari-harinya. Agrowisata di Mandiangin
mempunyai potensi sebagai destinasi pariwisata alternatif yang berada di Kawasan Tahura Sultan
Adam Mandingin, namun sebagai salah satu destinasi wisata yang dapat menjadi sarana edukasi
dan rekreasi ini belum terdapat fasilitas untuk menunjang kegiatan berwisata bagi pengunjung.
Sebagai kawasan yang berkontekskan alam, pendekatan arsitektur ekologis dengan memasukkan
karakteristik alam Mandiangin kedalam kawasan dibutuhkan pada desain agrowisata ini untuk
menyelaraskan antara kepentingan manusia dengan alam karena tidak hanya mendesain untuk
kehidupan manusia namun mendesain untuk hidup bersama dengan alam.
Kata Kunci: Pariwisata Alternatif, Agrowisata, Arsitektur Ekologis

ABSTRACT

Alternative tourism is a type of tourism which prioritizes nature, culture, and the local uniqueness
or characteristics that exist in an area. Alternative tourism is a destination for tourists who seek
tranquility and release boredom of urban activities because they want an atmosphere that is
different from their daily routine. The Mandiangin Agritourism has a potential as a destination of
alternative tourism in the Tahura Sultan Adam Mandiangin area, although there are still no facility
for supporting tourist activities which can be a means of education and recreation. As an area with
a natural context, an ecological architecture approach by incorporating natural characteristics
into the area is needed in this agritourism design to harmonize human interests with nature because
it was not only designed for human life but was also designed for human to live together with
nature.
Keywords: Alternative tourism, Agritourism, Ecological Architecture
Nadhifa Salsabila - Personal Name
720.220 72 NAD d
217202972
720.220 72 NAD d
Skripsi
Bahasa Indonesia
Banjarmasin Fak. Teknik
2021
Banjarmasin Fak. Teknik
x,il,tab,hal 78, 30 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...