Detail Cantuman Kembali

XML

Analisis Tingkat Keamanan Website Pemerintah Daerah Kalimantan Selatan Dengan Metode Vulnerabilty Assemnent


ABSTRAK

Website Pemerintah Daerah merupakan media informasi dan komunikasi antara
Pemerintah Daerah dan khalayak tentang segenap hal yang berkaitan dengan
daerah terkait. Sebagai salah satu wujud usaha guna memberi pengamanan
informasi maupun kritikal harta sehingga pengelola website Pemerintah Daerah di
Kalimantan Selatan memerlukan sebuah teknik standar pengetesan keselamatan
website terpadu dan merata. Atas dasar permasalahan diatas, penelitian ini akan
menguji dan menganalisis tingkat keamanan website Pemerintah Daerah di
Kalimantan Selatan. Metode Vulnerability Assessment digunakan untuk
mendeteksi berbagai kerentanan. Tool yang digunakan untuk Vulnerability
Scanning adalah OWASP ZAP dan Arachni. Hasil penelitian menunjukan secara
umum website Pemerintah Daerah di Kalimantan Selatan memiliki tingkat
keamanan dengan tingkat risiko rendah. Dengan website Kabupaten Tanah
Bumbu yang telah mengimplementasikan fitur pengaman Imunify 360 dan
website Kabupaten Balangan yang memiliki 2 kerentanan tingkat risiko tinggi
yang harus diperbaiki.

Kata kunci: Keamanan Website, Vulnerability Assessment, OWASP ZAP,
Muhammad Yazid Fakhri - Personal Name
607.2.072 YAZ a
216072994
607.2.072 YAZ a
Skripsi
Bahasa Indonesia
Banjarmasin Fak. Teknik
2021
Banjamasin Fak. Teknik
Xvii, tab, hal 65 , 30cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...