DIGITAL LIBRARY



JUDUL:MENINGKATKAN AKTIVITAS, KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PELANGI PADA SISWA KELAS 5 SDN TELUK DALAM 9 BANJARMASIN
PENGARANG:LIDYA WATI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2023-08-16


Wati, Lidya 2023. Meningkatkan Aktivitas, Keterampilan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Model PELANGI Pada Siswa Kelas 5 SDN Teluk Dalam 9 Banjarmasin. SkripsiProgramS1PendidikanGuruSekolahDasar, Fakultas KeguruandanIlmuPendidikan,UniversitasLambungMangkuratBanjarmasin.Pembimbing: Raihanah Sari, S.Pd., M.Pd

 

Kata Kunci:Aktivitas, Berpikir Kritis, HasilBelajar,  PELANGI

 

Permasalahandaripenelitianiniadalahrendahnyaaktivitas, keterampilan berpikir kritis danhasilbelajar siswa.Penyebab dari masalah tersebut adalah siswa kurang terlibataktif dalam kegiatan pembelajaran seperti hanya mendengarkan penjelasan dan arahan dari guru tanpa melakukan interaksi langsung atau pembelajaran bersifat satu arah. Siswa belum mampu mengidentifikasi masalah, kurangpercayadiriuntukbertanya sehingga sulit untuk megumpulkan informasi, siswa belum mampu menyusun alternatif pemecahan masalah sehingga siswa kesulitan membuat kesimpulan terhadap kegiatan pembelajaran. Solusi dalam mengatasi masalah di atas adalahmelakukanpembelajaranmenggunakanmodel PELANGI. Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmendeskripsikanaktivitasguru,menganalisis aktivitas siswa, menganalisis keterampilan berpikir kritis siswa dan hasil belajar siswa muatan PPKn materi Hak, Kewajiban dan Tanggung Jawab padasiswakelas 5 SDNTeluk Dalam 9 Banjarmasin.

Pendekatanpenelitianinipendekatankualitatif dan kuantitatif,Jenispenelitianyang digunakan yaitu penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan sebanyak tiga Pertemuan, dilaksanakan di kelas 5 SDN Teluk Dalam 9 Banjarmasin dengan jumlah siswa 24 orang terdiri dari 15 siswa laki-laki dan 9 siswi perempuan. Teknikpengumpulandatakualitatifdiperolehdariobservasiaktivitas siswa, keterampilan berpikir kritis dan hasil belajar. Teknik pengumpulandatakuantitatifdiperolehdariteknikpengukurantestertulissecaraindividu.Analisisdatadalampenelitianinimenggunakanteknikdeskriptifanalisisdijabarkandengan tabel,grafik daninterpretasi denganpresentase.

Hasilpenelitianmenunjukkanbahwaaktivitassiswapadapertemuanpertama sampai ketiga meningkat dari 55% dengan kriteria “sebagian siswa aktif” menjadi 96% dengan kriteria “hampir seluruh siswa aktif”. Keterampilan Berpikir Kritis siswa pada pertemuan pertama sampai ketigameningkat dari 58% dengan kriteria “sebagian siswa berikir kritis” menjadi 96% dengan kriteria“hampir seluruh siswa berpikir kritis”.Ketuntasanklasikalhasilbelajarsiswapadapertemuan pertama memperoleh59%siswa“tuntas”danpertemuan ketigamencapai99%siswa“tuntas”.

BerdasarkantemuaninidapatdisimpulkanbahwamodelPELANGIdapatmeningkatkanaktivitassiswa,keterampilanberpikirkritis siswa dan hasilbelajarsiswa.Disarankanpenggunaanmodeltersebutsebagaisalahsatualternatif dalam meningkatkan aktivitas siswa yang berdampak pada peningkatanhasilbelajar siswa.

 

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI