DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Pengaruh Motivasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Air Minum Murakata Lestari (Perseroda) Kabupaten Hulu Sungai Tengah
PENGARANG:SUPIANI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2023-12-12


Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menguji pengaruh Motivasi (X1) dan Kepuasan Kerja (X2) terhadap Kinerja Karyawan (Y) pada PT. Air Minum Murakata Lestari (Perseroda) Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Menggunakan pendekatan kuantitatif.

 

Sampel dipilih sebanyak 56 karyawan yang dipilih secara Teknik Sampling Jenuh. Pengumpulan data menggunakan kuesioner sedangkan analisis data regeresi liniear berganda.

 

Hasil penelitian ini membuktikan 1) Motivasi berpengaruh signifikansecaraparsialterhadapKinerja Karyawan, 2) Kepuasan Kerja berpengaruh signifikansecaraparsialterhadapKinerja Karyawan, 3) Motivasi dan kepuasan Kerja berpengaruh signifikansecarasimultan terhadapKinerja Karyawan. Implementasi dalam penelitian ini bahwa untuk meningkatkan Kinerja karyawan  perlu memperhatikan Motivasi dan Kepuasan Kerja

 

 

 

Kata kunci: Motivasi, Kepuasan Kerja, Kinerja Karyawan

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI