DIGITAL LIBRARY



JUDUL:PENGARUH CITRA MEREK DAN WORT OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE OPPO DI MARABATUAN,PULAU SEMBILAN,KOTABARU
PENGARANG:DARPIASYAH
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2024-01-09


ABSTRAK

 

            Darpiansyah, 1610412310009, 2023, Pengaruh Citra Merek dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Smarphone Oppo di Marabatuan Pulau Sembilan Kotabaru. Dibawah bimbingan Irwansyah

 

            Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Citra Merek dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Smarphone Oppo di Marabatuan Pulau Sembilan Kotabaru.        Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Sampel yang diambil sebanyak 125 responden dengan teknik Accidental sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner, sedangkan analisis data menggunakan regresi linier berganda.

 

            Hasil penelitian membuktikan Citra Merek(X1) memiliki nilai Thitung sebesar 7,008 dan tingkat signifikan sebesar 0,000 hal tersebut menunjukan bahwa (H1) terdapat pengaruh yang signifikan dari citra merek terhadap keputusan pembelian Smartphone oppo masyarakat marabatuan secara persial adalah diterima. Pada Wort Of Mouth(X2) memiliki nilai Thitung sebesar 2,487 dan tingkat signifikan sebesar 0,014, hal tersebut menunjukan bahwa (H2) terdapat pengaruh yang signifikan dari Wort Of Mouth terhadap keputusan pembelian Smartphone oppo pada masyarakat marabatuan secara parsial adalah diterima. Sedangkan citra merek (X1) dan Wort Of Mouth(X2) terhadap keputusan pembelian (Y) yang memiliki nilai sebesar 3,071 dan tingkat signifikan sebesar 0,000 menunjukan bahwa (H3) terdapat pengaruh yang signifikan dari citra merek dan Wort Of Mouth terhadap keputusan pembelian smartphone oppo pada masyarakat marabatuan secara simultan dadalah diterima.

 

Kata Kunci: Citra Merek, Word Of Mouth , Keputusan Pembelian

ABSTRACT

 

Darpiansyah, 1610412310009, 2023, The Influence of Brand Image and Word Of Mouth On Purchasing Decisions Of Oppo Smartphones In Marabatuan Pulau Sembilan Kotabaru. Under the guidance of Irwansyah

This study aims to examine the influence of brand image and word of mouth on purchasing decisions for Oppo smartphones in Marabatuan Pulau Sembilan, Kotabaru. The research approach used is a quantitative approach. Samples were taken as many as 125 respondents with accidental sampling technique. Data collection used a questionnaire, while data analysis used multiple linear regression.

The research results prove that Brand Image (X1) has a T value of 7.008 and a significant level of 0.000. This shows that (H1) there is a significant influence of brand image on the decision to purchase Oppo Smartphones for the Marabatuan community, which is generally accepted. Wort Of Mouth (X2) has a T value of 2.487 and a significant level of  0.014, this shows that (H2) there is a significant influence of Wort Of Mouth on the decision to purchase Oppo Smartphones in the Marabatuan community, which is partially accepted. Meanwhile, brand image (X1) and Wort Of Mouth (X2) on purchasing decisions (Y) which has a value of 3.071 and a significant level of 0.000 shows that (H3) there is a significant influence of brand image and Wort Of Mouth on purchasing decisions for Oppo smartphones. In the Marabatuan community, it is simultaneously accepted.

                                                                                

Keywords: Brand Image, Word Of Mouth, Purchasing Decisions

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI