DIGITAL LIBRARY



JUDUL:SURVEI SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN JASMANI PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI KECAMATAN DAHA SELATAN DI LINGKUNGAN LAHAN BASAH
PENGARANG:ANGGER WASPADA
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2024-01-29


ProsesPembelajarandipengaruhiolehketersediaansaranaprasarana,apabila sarana prasarana lengkap dan dalam keadaan baik maka akan menunjangkeberhasilan pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Penelitianinibertujuanuntukmengetahuibagaimanasaranadanprasaranapendidikanjasmani olahraga dan kesehatan yaitu mengenai keberadaan. Jumlah dan statuskepemilikan alat, perkakas, fasilitas pendidikan jasmani olahraga dan kesehatanSekolah Menengah Pertama Kecamatan Daha Selatan

 

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuntitatif. Penelitian deskriptif kuntitatif adalah penelitian tentang fenomena yang terjadi pada masa sekarang. Prosesnya berupa pengumpulan penyesuain data, serta analisis dan penafsiran data tersebut. Metode dalam penelitian ini adalah metode survei menggunakan lembar observasi berupa pengamatan sebagai alat pengambilan data untuk mencatat hasil dan survei pada setiap sekolah. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kuntitatif.

 

 Hasildaripenelitianmenggambarkanbahwapadaperlengkapan/ketersediaansaranapembelajaranmasihadayangbelumsesuaidengan Kurikulum Dasar pada setiapkelas. Hal iniakan menghambat prosespembelajaranyangmembuatkurangefektifdanefisiendalampembelajaranpendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Untuk terciptanya kelancaran dalamproses pembelajaran disekolah diharapkanpihak sekolah maupun gurudapatmelengkapi sarana prasarana yang belum ada dan agar lebih memperhatikan danmerawat sarana dan prasarana pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan yangdimiliki.

 

Kata Kunci : Sarana, Prasarana, Pendidikan Jasmani Olahraga danKesehatan

 

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI