DIGITAL LIBRARY



JUDUL:CITRA PEREMPUAN DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL "SHAF" KARYA IMA MADANI
PENGARANG:SHINDY MUTIARA SARI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2024-02-05


Abstrak

Citra perempuan dan nilai pendidikan dapat diamatidari aktivitas perempuan dalam kesehariannyaPenelitianini bertujuan mendeskripsikan citra perempuan dan nilaipendidikan pada novel Shaf karya Ima Madani. Metode yang digunakan ialah metode deskriptif kualitatif. Sumberdata yang digunakan berupa kutipan dan kalimat yang terdapat dalam novel. Hasil penelitian ini menunjukkanbahwa citra perempuan dalam novel tergambar secara baikdan detail, khususnya citra perempuan dari perspektifIslam. Citra perempuan tokoh utama digambarkannyasebagai pribadi yang sederhanabaik secara fisik maupunpsikisPandangannya mengenai cara mengatasi masalahdalam lingkungan kerja dan kehidupantokoh utama ialahperempuan sebagai sekretaris yang sangat kuat dan mandiri. Nilai pendidikan karakter yang tergambar pada sosok Shaf ialah tanggung jawabmandiri dan pekerjakerasgigihpantang menyerah dan terutama nilai religiusdi novel yang tergambar dari sosok yang sangat taat pada agamanya walaupun pekerjaannya sebagai sekretaris iadapat menjalankan syariat Islam. 

Kata kuncicitraperempuanfeminisme.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI