DIGITAL LIBRARY



JUDUL:Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Kepercayaan dan Citra Perusahaan Terhadap Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan Pada PT. Pos Indonesia (Persero) Banjarmasin
PENGARANG:SISCA ARIANI
PENERBIT:UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TANGGAL:2019-09-06


pelayanan, harga, kepercayaan, dan citra perusahaan terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan pada PT. Pos Indonesia cabang Banjarmasin.

Sampel dipilih dengan metode purposive sampling dan setelah dilakukan uji outlier terhadap 128 responden sehingga diperoleh 119 responden yang berpartisipasi dalam penelitian ini. Selanjutnya, pengujian hipotesis menggunakan analisis SEM-GeSCA. Hasil penelitian membuktikan bahwa terdapat enam hipotesis yang dinyatakan signifikan, yakni pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan, pengaruhkualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan, pengaruh harga terhadap kepuasan, pengaruh kepercayaan terhadap kepuasan, pengaruh citra perusahaan terhadap kepuasan dan pengaruh kepuasan terhadap loyalitas pelanggan. Namun terdapat tiga hipotesis yang dinyatakan tidak signifikan, yakni pengaruh harga terhadap loyalitas pelanggan, pengaruh kepercayaan terhadap loyalitas, dan pengaruh citra perusahaan terhadap loyalitas pelanggan.

Berkas PDF
NODOWNLOAD LINK
1FILE 1



File secara keseluruhan dapat di unduh DISINI